Nanggroe.net, Banda Aceh | Dalam rangka menjalankan Kurikulum baru dari Kemendikbud Yaitu Kurikulum Merdeka, Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh kembali melakukan Kerjasama, pada kesempatan kali ini Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh
“ini juga menjadi ajang dari Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh dalam mengimplementasikan Tridharma Perguruan tinggi Untuk menciptakan Unimal menjadi Kampus yang inklusif dan Pro perubahan sesuai dengan cita-cita dan semboyan Universitas Malikussaleh Hebat selama ini”
Mengunjugi Pengadilan Tata Usaha Negara Banda Aceh, Mahkamah Syar’iah Banda Aceh, dan Dinas Syariat Islam Aceh, Kegiatan tersebut dilakukan selama 3 Hari yaitu di tanggal 30 Nov s.d 2 Desember 2020, dengan di hadiri oleh Delegasi Dosen dari FH Unimal Yaitu Dr. Elidar Sari MH Wakil dekan 2 FH Unimal, Hadi Iskandar MH Wakil Dekan 3 FH Unimal, dan Arif Rahman M. H Dosen FH.
Baca Juga : Satlantas Polres Lhokseumawe Atur Lalin Di Titik Rawan Banjir
Kegiatan kerjasama ini mendapatkan sambutan baik dari instansi yang di kunjungi, ketiga instansi terkait yang di kunjungi merespon baik dan dalam waktu dekat akan dilakukan perpanjangan MoU Kerjasama kerjasama antara Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh dengan Pengadilan Tata Usaha Negara Banda Aceh, Mahkamah Syar’iah Banda Aceh, dan Dinas Syariat Islam Aceh
Hadi Iskandar SH MH Mewakili Pimpinan Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh menyampaikan kepada Nanggroe. Net Bahwasanya ini merupakan lanjutan kerjasama Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh dalam membangun kerjasama dalam rangka Implementasi Tridharma Perguruan Tinggi dan Implementasi Kurikulum Merdeka (2 Desember 2020)
Hadi Iskandar menambahkan ” bahwasanya kami menargetkan lebih banyak lagi penjaringan Kerjasama dengan berbagai Stakeholder yang ada di Aceh khusus nya untuk dapat Mempermudah Mahasiswa dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka, karna salah satu substansi penting dalam Kurikulum baru tersebut Mahasiswa di dapat untuk mengambil magang kuliah sesuai mata kuliah yg akan di konversi nantinya, Ungkap nya.
Di Tambahkan Hadi “ini juga menjadi ajang dari Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh dalam mengimplementasikan Tridharma Perguruan tinggi Untuk menciptakan Unimal menjadi Kampus yang inklusif dan Pro perubahan sesuai dengan cita-cita dan semboyan Universitas Malikussaleh Hebat selama ini” Tutup Hadi Iskandar yang juga merupakan Wakil Dekan 3 Bidang kerjasama dan Kemahasiswaan Fakultas Hukum Universitas Malikussaleh,” Tutup Hadi Iskandar.
Komentar